Header Ads

KUA Pakualaman Gelar Rakord Bersama Ustadz-Ustadzah Madin Al Furqon

Yogyakarta (KUA Pakualaman) Rakordasi Madrasah Diniyah Al Fuqqon hari Selasa, 23 Juli 2024.
Acara digelar di Balai Nikah KUA Pakualaman diikuti oleh para Ustadz dan Ustadzah Madrasah Diniyah Al Furqon serta Penyuluh Agama Islam KUA Pakualaman.


Arin Marliana, S.Ag. selaku kordinator Madin membuka sekaligus memimpin rakordasi yang memfokuskan pembahasan terkait jadwal Madin dan metode pembelajaran. Madrasah Diniyah Al Furqon merupakan lembaga bimbingan keagamaan non formal yang selama ini melakukan bimbingan baca tulis al qur’an di SDN Purwo Pakualaman.

Kehadiran Madin Al Furqon di SDN Puro Pakualaman disambut baik oleh lingkungan sekolah karena membantu anak-anak peserta didik atau siswa-siswi dalam membaca al qur’an dan memahami hukum-hukum agama[margi] 

Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.